Orang yang memiliki ilmu yang tinggi,
seharusnya bisa memiliki hati yang makin luas dan bijaksana.
Kalau pun ada orang yang makin tinggi ilmunya,
tapi
rasa dan tindakan sosialnya tidak berubah atau bahkan menyempit,
perlu dipertanyakan:
Apakah ada yang salah dengan ilmunya?
atau
Apakah ada yang salah dengan pelaksanaan ilmu tersebut?
disarikan dari perkataan M.H. Ainun Najib...
kata-kata bijak yg begitu mengena untuk org2 yg merasa sudah puas dengan kepintarannya...
KSATRIA
16 tahun yang lalu
0 komentar:
Posting Komentar