Kemarin...
Mentari berkejaran dengan awan kelam!
Namun terlihat bukan seperti persaingan,
tapi persahabatan dalam dunia semesta
Bukan untuk menunjukkan eksistensi,
tapi kepatuhan pada Sang Pencipta!!!
Menyadarinya sebagai anugrah adalah kebijaksanaan terindah...
Sungguh, semua terwujud dalam takaran yang tepat!!!
KSATRIA
16 tahun yang lalu
3 komentar:
winter sonata
hehehe ada tag tugas buatmu ukh diambil di tempatku yah...
hmmm belum apdet yah, kemana aja uti tiwi?
iyo ukh sek durung ada ide... btw tag tugas buat q itu apa? ta lihat di blog e ant aq ga nemu...he...
Posting Komentar